Fenomenal Kota Heracleoin Yang Diyakini Sebagai Atlantis Yang Hilang Ditemukan Setelah Tenggelam 1200 Tahun Yang Lalu
Atlantis adalah sebuah kota yang tenggelam di lepas pantai Mesir sekitar 1.200 tahun yang lalu, namun sekarang telang diangkat oleh para ilmuan beberapa artefak dan sisa bangunan sebuah kota kuno di Mesir dari dasar laut.
Kota Heracleoin merupakan tempat kuil sang Cleopatra yang didirikan, merupakan satu pusat perdagangan paling penting di daerah Mediterania sebelum menghilang di teluk Aboukir.
Heracleion ditemukan pada tahun 2001 setelah melewati satu dekade penggalian, dan setelah sepuluh tahun setelah ditemukan para peneliti telah berhasil membuat peta aktifitas perdagangan kuno serta kehidupan pada saat itu.
Selama berabad-abad Heracleion banyak diyakini adalag sebuah kota lagenda, seperti kota dongeng Atlantis.
Pada 12 tahun yang lalu, arkeolog khusus bawah air Dr Frank Goddio sedang mencari bangkai kapal perang Perancis di pantai Mesir yang dikatakan digunakan pada perang abad 18 dan karam di sungai Nil, tapi ternyata mereka hanya menemukan harta karun kota yang hilang tersebut.
Setelah melakukan penyelaman dan menemukan bukti sebuah kekayaan yang luar biasa dimana lukisan tentang kehidupan di Heracleion yang merupakan pusat perdagangan pada saat itu.
Bukan hanya itu saja tetapi para arkeolog juga menemukan sisa-sisa 64 bangkai kapal yang trkubur di dasar laut empat mil dari pantai mesir, dan itu juga merupakan penemuan bangkai kapal kuno terbesar yang pernah ditemukan di satu tempat.
Serta 700 jangkar kapal dan koin emas, perunggu dan batu yang digunakan dalam perdagangan dan untuk menghitung pajak pada saat itu.
Tim juga menemukan sisa-sisa candi legendaris Amun Gereb yang diinvestasikan oleh Cleopatra untuk kekuatan perekonomian Mesir saat itu.
• Kota cekung Heracleion, dibawa ke permukaan oleh tim peneliti dari situs bawah laut di mana, termasuk candi utama Amun-Gerb
• Tiga penyelam memeriksa patung Hapi kolosal kuno, dewa sungai Nil di lokasi kota cekung dari Heracleion
• arkeolog Kelautan Frank Goddio menunjukkan batu dari Heracleion, kiri, samping patung dewi Mesir Isis, ditemukan di kota cekung
• Sebuah sphinx dari Heracleion telah dibawa dari tempat peristirahatannya di Teluk Aboukir
• Salah satu patung 16ft ditemukan di reruntuhan bawah air Heraclion lepas pantai Mesir,
• Sebuah patung yang ditemukan di lumpur sisa Heraclion yang tenggelam di bawah laut Mediterania lebih dari 1.000 tahun yang lalu
# TWM | DM
0 komentar :
Posting Komentar